DPD Nasdem Padangsidempuan Siap Menghadapi Pemilu 2024

Padangsidempuan, Sumtengpos – Rombongan DPW Nasdem Sumut Bersama Korda Nasdem Tabagsel Mengunjungi DPD dan DPC Nasdem Kota Padangsidempuan Dalam Rangka Verifikasi Faktual Administrasi DPD Nasdem Kota Padangsidempuan 16/7/2022.

Nasdem Kota Padangsidempuan Yang di Komandoi H Roby Agusman Harahap SH menyatakan siap memenangkan Pemilu 2024 di Kota Salak Kota Padangsidempuan.

Setelah team Verifikasi Faktual Administrasi DPD Nasdem Kota Padangsidempuan menerima Sekjen DPW Nasdem Sumut dan Korda H Rahudman Harahap meninjau Kantor dan kesiapan Nasdem Kota Padangsidempuan sangat layak dan siap menjadi juara di kota salak dengan ” Bersatu, Berjuang dan Menang Jelas Roby yang dikenal dekat dengan warga Salak ini.

Acara dihadiri Ketua H Roby Agusman Harahap SH didampingi Yoga Dwi Riandy SE, Jonri Lewaldi Lubis SE dan Seluruh Pengurus Partai Nasdem Kota Padangsidempuan di sekretariat Partai Nasdem.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini